Pada topik kali ini Belanja Pagi akan membahas tentang Fungsi Pada Bahasa Pemrograman Java, dimana sebelumnya Belanja Pagi telah membahas tentang Perulangan Pada Bahasa Pemrograman Java.
Langsung saja, Array.
Array merupakan objek yang dapat digunakan untuk menyimpan sejumlah data. Data yang dapat ditampung pada array dapat berupa tipe data ataupun kelas (objek).
1. Mendeklarasikan Array
Untuk membuat variabel array pun berbeda dengan membuat variabel biasanya yaitu sebagai berikut :
TipeArray namaArray [];
Dimana tipe array dapat berupa tipe data biasa seperti int, char, short atau juga kelas seperti String dan yang lainya.
2. Membuat Array
Setelah mendeklarasikan Array, maka perlu dibuat arraynya terlebih dahulu, sebelum array tersebut digunakan, caranya dengan menggunakan perintah new.
TipeArray namaArray [];
namaArray = new TipeArray [jumlah];
Dimana jumlah array merupakan jumlah data yang dapat ditampung oleh array.
3. Memanipulasi Data dalam Array
Setelah membuat Array, maka untuk melakukan proses manipulasi seperti menambahkan data ke Array, mengubah data di Array ataupun mengakses data dalam Array, maka diperlukan sebuah indeks, dimana saat membuat sebuah array dengan jumlah data 5, maka hasilnya akan terlihat seperti ini.
No Indeks
1 0
2 1
3 2
4 3
5 4
Artinya data ke 1 dapat diakses menggunakan indeks 0 dan seterusnya. Dan untuk melakukan proses manipulasi data dalam array menggunakan indeks dapat digunakan dengan perintah :
namaArray [indeks];
Misal :
int a[] = new int [5];
a[0] = 234;
a[1] = 6867;
a[2] = 4234;
a[3] = 564;
a[4] = 2423;
System.out.println (a[0]);
System.out.println (a[1]);
System.out.println (a[2]);
System.out.println (a[3]);
System.out.println (a[4]);
4. Array Multidimensi
Java mendukung pembuatan array multidimensi, maksudnya kita dapat menambahkan data array ke dalam sebuah array, cara pembuatanya adalah sebagai berikut :
TipeArray namaArray [] [] = new TipeArray [jumlah] [jumlah];
Demikian pembahasan komplit tentang Dasar-Dasar Bahasa Pemrograman Java, semoga bermanfaat bagi kamu..
Terima Kasih.
Langsung saja, Array.
Array merupakan objek yang dapat digunakan untuk menyimpan sejumlah data. Data yang dapat ditampung pada array dapat berupa tipe data ataupun kelas (objek).
1. Mendeklarasikan Array
Untuk membuat variabel array pun berbeda dengan membuat variabel biasanya yaitu sebagai berikut :
TipeArray namaArray [];
Dimana tipe array dapat berupa tipe data biasa seperti int, char, short atau juga kelas seperti String dan yang lainya.
2. Membuat Array
Setelah mendeklarasikan Array, maka perlu dibuat arraynya terlebih dahulu, sebelum array tersebut digunakan, caranya dengan menggunakan perintah new.
TipeArray namaArray [];
namaArray = new TipeArray [jumlah];
Dimana jumlah array merupakan jumlah data yang dapat ditampung oleh array.
3. Memanipulasi Data dalam Array
Setelah membuat Array, maka untuk melakukan proses manipulasi seperti menambahkan data ke Array, mengubah data di Array ataupun mengakses data dalam Array, maka diperlukan sebuah indeks, dimana saat membuat sebuah array dengan jumlah data 5, maka hasilnya akan terlihat seperti ini.
No Indeks
1 0
2 1
3 2
4 3
5 4
Artinya data ke 1 dapat diakses menggunakan indeks 0 dan seterusnya. Dan untuk melakukan proses manipulasi data dalam array menggunakan indeks dapat digunakan dengan perintah :
namaArray [indeks];
Misal :
int a[] = new int [5];
a[0] = 234;
a[1] = 6867;
a[2] = 4234;
a[3] = 564;
a[4] = 2423;
System.out.println (a[0]);
System.out.println (a[1]);
System.out.println (a[2]);
System.out.println (a[3]);
System.out.println (a[4]);
4. Array Multidimensi
Java mendukung pembuatan array multidimensi, maksudnya kita dapat menambahkan data array ke dalam sebuah array, cara pembuatanya adalah sebagai berikut :
TipeArray namaArray [] [] = new TipeArray [jumlah] [jumlah];
Demikian pembahasan komplit tentang Dasar-Dasar Bahasa Pemrograman Java, semoga bermanfaat bagi kamu..
Terima Kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar